Wow! Wali Kota Makassar Danny Pomanto Jadi Narasumber dalam 10th WWF 2024 di Bali Bersama Tokoh Dunia

- 23 Mei 2024, 07:40 WIB
Danny Pomanto menjadi narasumber dan penanggap di 10th World Water Forum (WWF) 2024 di Bali bersama wali kota se-Asia Pasifik di Nusa Dua Bali, Rabu, (22/05/2024).
Danny Pomanto menjadi narasumber dan penanggap di 10th World Water Forum (WWF) 2024 di Bali bersama wali kota se-Asia Pasifik di Nusa Dua Bali, Rabu, (22/05/2024). /IST/

"Mari selamatkan planet kita, mari berhemat dengan air kita. Bertindak sekarang, berbeda, dan bersama-sama," pesannya.

Wali kota se-Asia Pasifik yang hadir di antaranya, Jepang, Filipina, China, dan Bangladesh yang dimoderatori Sekjen UCLG ASPAC.

Berikut ialah rekomendasi Danny Pomanto yang merupakan komitmen bersama dalam 10th WWF 2024 di Bali;

1) kebijakan mitigasi dan adaptasi yang kuat
2) kolaborasi dan koordinasi yang kuat di seluruh tingkat kewenangan
3) kepemimpinan yang kuat dan adaptif
4) keterlibatan komunitas yang kuat
5) pendekatan smart city untuk menjadikan kota cerdas dan menjadikan masyarakat cerdas (smart solution)
6) komitmen teknologi hijau
7) revisi rencana tata ruang (biru dan hijau)
8) inisiatif dekarbonisasi dan oksigenisasi
9) perubahan perilaku sosial. ***

Halaman:

Editor: Busrah Hisam A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah