Alhamdulillah! Dinsos Sulsel Bedah Rumah Ibu Wahyuni, Pj Gubernur Serahkan Kunci

- 7 Juni 2024, 13:19 WIB
Prof Zudan Arif Fakhrulloh, hadir langsung menyerahkan kunci rumah Ibu Wahyuni.
Prof Zudan Arif Fakhrulloh, hadir langsung menyerahkan kunci rumah Ibu Wahyuni. /IST/

Berbagai komentar miring soal pemerintah berangsur membaik pasca pemerintah langsung turun tangan memperbaiki rumah Ibu Wahyuni.

"Yang tadinya banyak komentar negatif untuk pemerintah, langsung hilang, karena teman-teman media disini memantau pekerjaan kita, dan Alhamdulillah hari ini selama 14 hari kita bisa selesaikan," lanjutnya.

Baca Juga: Danny Pomanto dan Pj Gubernur Sulsel Prof Zudan Dinner Bareng di Amirullah

"Selama 14 hari Ibu Wahyuni kita titipkan di Panti Rehabilitasi Sentral Kementerian Sosial, dan Alhamdulillah Bapak Gubernur bisa menyerahkan kunci rumah untuk Ibu Wahyuni," bebernya. ***

 

Halaman:

Editor: Busrah Hisam A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah