Wali Kota Makassar Danny Pomanto Hadiri World Cities Summit 2024 di Singapura

- 3 Juni 2024, 10:24 WIB
Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto kembali menghadiri World Cities Summit (WCS) 2024 yang diselenggarakan di Singapura, 2-4 Juni.
Wali Kota Makassar Moh Ramdhan Pomanto kembali menghadiri World Cities Summit (WCS) 2024 yang diselenggarakan di Singapura, 2-4 Juni. /IST/

Ia bersama rombongan juga mengunjungi UMKM yang ada di wilayah Central District Singapura. Juga berbaur ke dalam kebudayaan lokal masyarakat yang ada di wilayah tersebut .

Usai mengunjungi Central District Singapura, Danny Pomanto mengikuti agenda makan siang bersama para wali kota peserta WCS 2024, dimana Indranee Rajah, Menteri Senior untuk Keuangan dan Pembangunan Nasional bertindak selaku tuan rumah.

Baca Juga: Sinergitas Pemkot-TNI, PJ Sekda Makassar Hadiri Peringatan HUT Kodam XIV/Hasanuddin ke-67 tahun

Agenda terakhir di hari pertama WCS 2024 adalah WCS Mayor Forum atau Forum Wali Kota dan akan dipandu oleh Desmond Lee Menteri Pembangunan Nasional Singapura.

"World Cities Summit adalah pertemuan wali kota se-dunia dan para pakar untuk kita membicarakan dan mendiskusikan/sharing ilmu dan pengalaman dalam menjawab tantangan perkotaan saat ini," tutupnya. ***

Halaman:

Editor: Busrah Hisam A


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah